Tag Hamil

Pentingnya Deteksi Toksoplasma bagi Pasangan Pra Nikah

woman touch man's hand

Infeksi Toksoplasma adalah penyakit yang disebabkan oleh parasit Toxoplasma gondii. Penyakit ini dapat berbahaya bagi ibu hamil dan janin yang dikandungnya. Oleh karena itu, pemeriksaan Toksoplasmosis pada pasangan pra nikah menjadi hal yang penting untuk dilakukan. Pentingnya Pemeriksaan Infeksi Toksoplasma…